Modul 4 Percobaan 2 Kondisi 3
Tugas Pendahuluan Percobaan 2 Kondisi 3 [KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Kondisi 2. Gambar Rangkaian Simulasi 3. Video Simulasi 4. Prinsip Kerja Rangkaian 5. Link Download 1. Kondisi [Kembali] Buatlah rangkaian seperti gambar percobaan 2 dengan menggunakan IC 4511 dan seven segment common anoda. 2. Gambar Rangkaian Simulasi [Kembali] 3. Video Simulasi [Kembali] 4. Prinsip Kerja Rangkain [Kembali] Pada percobaan ini, percobaan yang dipilih adalah percobaan 2 kondisi 3. Pada rangkaian ini, diperintahkan untuk membuat rangkaian seven segment, yang menggunakan IC 4511 dengan inputannya berupa saklar SPDT, dan untuk output terhubung dengan seven segment common anoda. Berikut prinsip yang akan dilakukan yaitu pada rangkaian ini yaitu terdapat 7 saklar yang dihubungkan berbeda. Ujung tiap-tiap saklar terhubung dengan power yang berlogika 1 dan ground yang berlogika 0. Terdapat 4 saklar yang terhubung dengan terminal ABC